Pages

Friday 20 January 2012

haji dan peraturannya





Haji merupakan kewajiban sekali seumur hidup bagi mereka yang mampu dan punya kuasa untuk melakukannya. Merupakan bagian yang sangat penting dari kepercayaan kita dan melaksanakan rukun islam yang kelima. Yang menunjukkan pusat turunnya Islam dan ujian keimanan Nabi Ibrahim.

Dan untuk melahirkan kembali rasa kegamaan yang mendekatkan kita kepada Yang Mahakuas. Kita disatukan melalui permohonan dan berkumpulnya orang-orang untuk beribadah kepada sang Pencipta.


Peraturan Haji memenggang peran penting dalam memperkuat iman kita dari, kesabaran, ketekunan, serta mengontrol diri.
 
Berbagai ritual dilakukan selama haji, dapat memperkuat keterikatan kita kepada Allah. Dengan melakukan ibadah haji dan ritual Haji secara bersama, juga dapat memperkuat ikatan dengan Yang Mahakuasa. Selama Ihram misalnya, kita mengenakan pakaian putih yang melambangkan kesetaraan manusia yang unik dan persatuan di hadapan Allah. Hal ini sangat penting bagi kita karena kadangakala ada diskriminasi yang dapat memisahkan kita. Perasaan secara dekat dengan Allah dapat dirasakan secara signifikan.
Sehingga, Haji sangat penting untuk menunaikan rukun islam dan menguatkan kepercayaan. Itu juga dapat meningkatkan komitmen kedapa Allah yang juga dapat menguatkan ikatan persaudaraan antar umat Islam secara global.

Pengalaman kita sebagai Muslim dalam melaksanakan haji. Haji dapat membuat kita semakin mengenal Yang Mahakuasa. Yang juga dapat memberikan kesadarang kepada kita semua.
Selanjutnya, bentuk ibadah yang kolektif selama Hji memberikan kita rasa kebersamaan. Diantara satu merasa bagian dengan Umat lainnya. Haji merupkan rukun yang meningkatkan ketaqwaan kita, dimana dapat kita lihat sebanyak dua juta orang yang melaksanakannya, dan kita melupakan identitas muslim kita.

Saat berdoa selama Haji, kita meminta diampunkan semua dosa sebelumnya. Dan agar ditingkatkan rasa keagamaan seperti dilahirkan kembali keimanan kita serta ditambahkan keimanan dan rasa syukur kepada Yang Mahakuasa.

Secara esensial, Haji mempunyai peran penting dalam keningkatkan keimanan. Semua rukun menunjukkan kuatnya rasa keimanan kepada Allah.

No comments:

Post a Comment